Sudah tidak bisa dipungkiri lagi bahwa sido muncul merupakan pabrik jamu dengan berbagai produk berijin dan aman untuk dikonsumsi. Hal ini sudah terbukti hingga saat ini produk dari sidomuncul masih eksis dan banyak beredar dipasaran. Nah terkait dengan adanya pertanyaan dari para pencari informasi, kami juga mengutip beberapa kata kunci yang sering dicari orang pada mesin pencari google. Beberapa diantaranya ialah penyebab sawan anak (bayi), sawan pada bayi baru lahir, dan bahkan adapula yang mencari mengenai doa (amalan) yang bisa menyembuhkan bayi sawanan. Maka dari itu disini kami haidr untuk memberikan solusi sederhana bagi anda.
Nah kembali pada judul, pertanyaan yang kadang muncul mengenai jamu ialah terkait dengan komposisi. Apa saja bahan yang digunakan pada jamu sawanan SidoMuncul? Dikutip dari berbagai sumber dan juga dari kemasan langsung, jamu ini mempunyai perpaduan bahan seperti Alyxiae Cortex, Melaleucae Fructus, Curcumae Rhizoma, Myristicae Semen, dan calami rhizoma. Dari bahan inilah yang nantinya memberikan hasil maksimal untuk mengobati sawanan. Adapun manfaat jamu sawanan secara lengkap diantaranya :
8 Manfaat Jamu Sawanan SidoMuncul
1. Mengobati Berbagai Macam Sawanan Untuk Bayi, Anak-anak, maupun dewasa.2. Mengurangi gatal-gatal pada kulit
3. Mengeluarkan angin pada perut kembung (begah).
4. Menyembuhkan penyakit kulit seperti Bisul
5. Membersihkan ASI (memurnikan) bagi ibu yang menyusui.
6. Mengembalikan selera makan yang hilang
7. Menjauhkan tubuh dari penyakit (menambah ketahanan tubuh).
8. Cocok untuk pria maupun wanita.
Bagaimana cara mengkonsumsi jamu sawanan yang baik dan benar? Pada setiap kemasan produk ada petunjuk aturan pakai yang harus anda ikuti. Dalam setiap 1 pack terdapat 10 sachet berbentuk serbuk yang bisa anda minum secara rutin. Untuk aturan pakai yang tepat ialah :
- 1 Bungkus bisa diseduh dengan 100cc air hangat (1/ gelas)
- Minum 2x sehari @1 bungkus selama 3 hari khusus dewasa.
- Konsumsi 2x sehari @1/2 bungkus untuk anak-anak.
- Sedangkan untuk bayi yang masih menyusu maka jamu ini bisa diminum oleh ibunya.
Demikianlah sedikit ulasan mengenai 8 Manfaat Jamu Sawanan SidoMuncul. Semoga bisa membantu dan berguna bagi anda yang membutuhkan. Jangan lupa share juga dengan teman-teman yang lain ya! Terima kasih.